Babinsa Koramil 07/Tanjung Ampalu Ajak Warga Terlibat Ketahanan Pangan Nasional

Sijunjung,– Babinsa Koramil 07/Tanjung Ampalu Kodim 0310/SSD Sertu Abdul Jimar dan Serda Windrayani bersama seorang masyarakat melaksanakan kegiatan Pengolahan lahan Food Estate Kodim 0310/SS.

Ini dalam rangka ketahanan pangan untuk penanaman padi.

Kegiatan berupa  membajak sawah yang akan di tanami padi di lahan seluas 1,5 hektare milik salah seorang masyarakat.

pembajakan ini sengaja bekerjasama dengan  Koramil 07/Tanjung Ampalu,
Senin (18/7/2022).

Direktur Lahan Pertanian RI, Erwin mengatakan,  kegiatan pengolahan lahan food estate dalam mendukung ketahanan pangan nasional.

Lantaran pemerintah menyadari mulai susutnya areal pangan, termasuk sawah untuk menanam padi.

“Ketahanan pangan kini sudah jadi bagian ketahanan nasional. Oleh sebab itu, pemerintah pun berusaha untuk mewujudkan food estate, sebuah kawasan pangan,” kata Erwin.

Ia menambahkan, food estate terletak di Kalimantan Tengah, tepatnya Kabupaten Pulang Pisau dan Kabupaten Kapuas.

Program jangka panjang itu berupa langkah penyediaan lahan baru, rehabilitasi lahan yang ada.

Caranya dengan meningkatkan sarana untuk mendukung produktivitas lahan. (Pendim0310)

About admpenrem032

Check Also

GELAR ACARA “NGOBROL BARENG”, DANREM 032/WBR BERHARAP MASYARAKAT MENGERTI LANGKAH-LANGKAH AMAN MENGHADAPI ERUPSI MARAPI

Agam,- Danrem 032/Wbr Brigjen TNI Rayen Obersyl gelar kegiatan Ngobrol Bareng bersama Masyarakat, Relawan dan …

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *